Berita Polmed

Arridina Susan, Wakil Politeknik di Indonesia Masuk Daftar 2% Ilmuwan Berpengaruh di Dunia

Politeknik Negeri Medan kembali menoreh kebanggaan melalui prestasi Arridina Susan yang terpilih menjadi satu satunya wakil Politeknik di Indonesia yang masuk dalam jajaran 2 persen ilmuwan paling berpengaruh di dunia. Stanford University telah merilis database mengenai daftar 2 persen ilmuwan paling berpengaruh di dunia dan beberapa media internasional sudah ramai memperbincangkan mengenai daftar ini. Dari […]
Read more

Politeknik Negeri Medan Lakukan Audiensi ke Kabupaten Langkat

Politeknik Negeri Medan lakukan Kunjungan kerja ke Pemerintah Kabupaten Langkat dalam rangka Audiensi penjajakan kerjasama di bidang Pendidikan dan Program Bina Desa. Kunjungan kerjasama ini dihadiri oleh Wakil Direktur IV Politeknik Negeri Medan, Ing. Heru Pranoto, S.T., dan Ketua Unit Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Dr. Surya Dharma, S.T., M.T.,  pada Selasa (1/12/2020). Kunjungan kerja […]
Read more

Sebanyak 2.077 Wisudawan Politeknik Negeri Medan Diwisuda Secara Online

Ada yang berbeda di acara wisuda ke-35 yang digelar Politeknik Negeri Medan. Akibat pandemi Covid-19 yang tak kunjung reda, prosesi kelulusan mahasiswa Politeknik Negeri Medan digelar secara daring (online) Senin (02/11/2020) dan Selasa (03/11/2020). Sesuai Keputusan Direktur Politeknik Negeri Medan Nomor: B/1060/PL5/PK.04.01/2020 tentang Hasil Yudisium I (Kesatu) Program Diploma II, diploma III, dan Diploma IV […]
Read more

Politeknik Negeri Medan Lakukan Penandatanganan MoU bersama Badan Otorita Danau Toba Untuk Memajukan Pariwisata Danau Toba

Bertempat di Gedung Direktorat Politeknik Negeri Medan telah dilakukan penandatanganan MoU bersama Badan Otorita Danau Toba yang ditandatangani langsung oleh Direktur Politeknik Negeri Medan, Abdul Rahman, S.E., Ak.,M.Si, dan Direktur Utama Badan Pelaksana Otorita Danau Toba Arie Prasetyo, Selasa (8/9/2020). Dalam sambutannya, Direktur Politeknik Negeri Medan, Abdul Rahman, S.E., Ak., M.Si, menyambut baik kerjasama ini […]
Read more

Ciptakan Inovasi di tengah Covid19, Mahasiswa Politeknik Negeri Medan menciptakan Startup AZISTEN.

Pada 18 Mei lalu, Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menerbitkan Surat Edaran Nomor 15 Tahun 2020 tentang Pedoman Penyelenggaraan Belajar dari Rumah dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19. Banyak Mahasiswa yang dilema khususnya Mahasiswa diluar daerah dikarenakan  mereka harus pulang kampung untuk melaksanakan kegiatan belajar dari rumah karena proses belajar dikampus dihentikan untuk sementara […]
Read more

Politeknik Negeri Medan akan Wujudkan Kampus Digital

Direktur Politeknik Negeri Medan Abdul Rahman, S.E.Ak., M.Si, melakukan Penandatanganan Nota Kesepahaman dengan PT. Bank Negara Indonesia  (Persero) Tbk Kantor Cabang Utama USU Medan yang di wakili Bapak Zulkifli Ikhwan Harahap selaku Pemimpin Cabang, di Ruang Rapat Politeknik Negeri Medan, Kamis (13/08/2020). Politeknik Negeri Medan terus melakukan inovasi untuk mempermudah administrasi dan proses di dalam […]
Read more

Polmed Menduduki Posisi 6 Pendaftar Terbanyak jalur SBMPN 2020

Politeknik Negeri Medan menduduki posisi 6 pendaftar terbanyak di jalur Seleksi Bersama Masuk Politeknik Negeri (SBMPN) tahun 2020 yang telah ditutup 25 Juni 2020 lalu. Pendaftaran mahasiswa baru jalur SBMPN di Politeknik Negeri Medan mencapai 9.039 peminat. Berdasarkan informasi melalui panitia pusat pelaksana SBMPN 2020 urutan 10 besar politeknik dengan peminat terbanyak yaitu, Politeknik Negeri […]
Read more

Politeknik Negeri Medan Tingkatkan Hubungan Kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Karo

Direktur Politeknik Negeri Medan, Abdul Rahman, S.E., Ak., M.Si. didampingi oleh Wakil Direktur I, II, III dan IV, Ketua dan Sekretaris Senat beserta jajarannya melakukan kunjungan ke Pemerintah Kabupaten Karo dalam rangka melakukan pembahasan lebih lanjut perihal kerjasama yang telah disepakati sesuai dengan Kesepakatan Bersama yang telah ditandatangani oleh Politeknik Negeri Medan dan Pemerintah Kabupaten […]
Read more
Cart

Tidak ada produk di keranjang.

X