Mahasiswa Polmed Dapat Tips Langsung dari KLG Soal Karir dan Dunia Industri
Politeknik Negeri Medan (Polmed) bersama Kawan Lama Group (KLG) menggelar Seminar Karir Bersama Industri bertajuk “Bridging Education and Industry Needs: Best Practice with Kawan Lama Solusi” di Aula Gedung Direktorat Polmed, Kamis (3/10). Kegiatan ini menjadi ruang pertemuan antara kampus dan dunia industri untuk memperkuat kesiapan mahasiswa sebelum terjun ke dunia kerja. Direktur Politeknik Negeri […]










