Perluas Kerjasama Industri, Polmed Teken MoU dengan PT. Adibrata Unggul Jaya
Politeknik Negeri Medan terus berupaya perluas kerjasama dengan industri untuk terus meningkatkan kompetensi lulusan, hal tersebut dibuktikan dengan penandatanganan MoU yang dilakukan Polmed dengan PT. Adibrata Unggul Jaya di PT. Adibrata Unggul Jaya, Jumat (24/06/2022). Direktur Polmed, Abdul Rahman, S.E., Ak., M.Si berharap agar kerjasama ini dapat bermanfaat. “Kolaborasi antara Polmed dan PT. Adibrata Unggul […]